FAKULTAS  ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK (FISIP) SEBAGAI PUSAT PENGEMBANGAN ILMU  SOSIAL DAN ILMU POLITIK TERDEPAN DI JAWA BARAT PADA TAHUN 2018                                     Misi                                          Meningkatkan  kualitas akademik melalui pelaksanaan Tridarma Perguruan Tinggi secara  profesional dengan menjunjung tinggi nilai-nilai budaya dan moral.  Meningkatkan  kualitas dosen dan tenaga kependidikan melalui peningkatan pendidikan  ke jenjang yang lebih tinggi, mengikutsertakan dalam seminar, pelatihan  dan lokakarya.  Meningkatkan kinerja pegawai yang profesional dalam rangka memberikan pelayanan kepada dosen, mahasiswa dan tenaga kependidikan.  Mewujudkan  keunggulan fakultas yang memiliki daya saing melalui peningkatan sarana  dan prasarana yang refresentatif, penataan sistem administrasi fakultas  yang tertib.  mewujudkan  pelayanan prima pada stakeholders melalui pengembangan kegiatan  pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.  mewujudka...